Masih ada yang tertarik dengan Blackberry Playbook dan rencana beli? Mungkin inilah saat yang tepat untuk membelinya karena secara mengejutkan Playbook turun harga cukup drastis yaitu mencapai 50% lebih. Lebih hebohnya lagi, semua model Playbook (16, 32 dan 64 GB) dijual dengan harga yang sama yaitu hanya US$ 299 (sekitar Rp. 2,7 juta). Sayangnya tidak tahu apakah ini juga berlaku Internasional atau tidak karena sejauh ini hanya berlaku di Blackberry Store disini dan program ini akan berakhir di akhir Febuari nanti. |
Sumber berita |
BlackBerry PlayBook price now $299 for all models |